Senin, 30 Desember 2019

Assalamualaikum wr.wb


WALLED GARDEN 


Walled Garden adalah salah satu fitur yang terdapat pada hotspot gateway mikrotik untuk memperbolehkan user mengakses situs tertentu tanpa harus melalui proses login terlebih dahulu.
Untuk konfigurasinya seperti berikut :

1. Pertama kita buat hotspot,kemudian pilih tab walled garden kemudian klik add [+]. seperti gambar di bawah ini :




2. Kemudian, pada actionnya kita pilih allow atau deny. Jika Allow itu artinya kita mengijinkan atau memeprbolehkan, sedangkan Deny artinya menolak.Pada Dst.Host kita isikan nama situsnya, disini saya menggunakan situs komiku.co , Lalu apply oke. seperti pada gambar di bawah ini




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

KONFIGURASI CAP SISWA GURU DAN HOTSPOT